Abstrak RSS

Teknik Biologi Molekular

Teknik Biologi Molekular
Iman Permana Maksum
Universitas Padjadjaran, Alqaprint Jatinangor, Cetakan Pertama, Oktober 2017, ISBN 978-602-6408-21-1
Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris
Universitas Padjadjaran, Alqaprint Jatinangor, Cetakan Pertama, Oktober 2017, ISBN 978-602-6408-21-1
,

Molekul DNA dapat diisolasi dari berbagai organisme sebagai sumber DNA, yang dimulai dari kelompok sel eukariot, seperti: manusia, hewan, dan tumbuhan, juga sampai ke sel prokariot, seperti bakteri dan juga virus. Pada manusia dan hewan terdapat dua bentuk DNA yaitu DNA kromosom yang berlokasi di inti sel dan DNA mitokondria yang berlokasi di organel mitokondria, sedangkan pada tanaman terdapat bentuk tambahan DNA lainnya yaitu DNA kloroplas yang terdapat di organel kloroplas. Pada bakteri terdapat dua bentuk DNA yaitu DNA kromosom dan DNA plasmid.

Download: .Full Papers