Abstrak RSS

Pengaruh Penerapan Good Governance Terhadap Kinerja Pelayanan Publik, Budaya Organisasi Dan Lingkungan Eksternal Sebagai Pemoderasi (The Effect Of Organizational Culture And External Environmental On The Relationship Between Good Governance And Public Performance)

Pengaruh Penerapan Good Governance Terhadap Kinerja Pelayanan Publik, Budaya Organisasi Dan Lingkungan Eksternal Sebagai Pemoderasi (The Effect Of Organizational Culture And External Environmental On The Relationship Between Good Governance And Public Performance)
Muhammad Dahlan, Asep Sumaryana
Universitas Padjadjaran, Sosiohumaniora, Volume 19 No. 1 Maret 2017 : 45 - 51
Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris
Universitas Padjadjaran, Sosiohumaniora, Volume 19 No. 1 Maret 2017 : 45 - 51
, , , , , , ,

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh budaya organisasi dan lingkungan eksternal terhadap hubungan antara penerapan prinsip-prinsip Good Governance dan kinerja pelayanan publik. Faktor budaya dan lingkungan eksternal menjadi penting di Kantor Kecamatan Kota Bandung, karena siapapun aparatur pemerintah jika golongan dan jabatannya sama akan menerima penghasilan yang sama meskipun diantara mereka beban kerjanya berbeda. Penelitian menggunakan metode eksplanatori yang artinya menjelaskan sebab dan akibat dari teori yang digunakan dalam menguji permasalahannya. Metode ini digunakan dengan pertimbangan yaitu selama proses pengumpulan data, analisis dan penarikan kesimpulan, peneliti melakukan konfirmasi kembali antara teori dengan hasil penelitian yang dihasilkan. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dilaksanakan di 30 Kantor Kecamatan Kota Badung. Hasil penelitian menunjukan budaya organisasi dan lingkungan eksternal bukan sebagai variabel pemoderasi terhadap hubungan antara penerapan good governance dan kinerja unit pelayanan publik. Hal ini terlihat dari hasil tes tahap satu menunjukan variabel penerapan good governance berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pelayanan publik. Kemudian pada tes tahap kedua menunjukan variabel budaya organisasi dan lingkungan eksternal tidak berpengaruh terhadap kinerja pelayanan publik. Artinya budaya organisasi dan kondisi lingkungan eksternal belum menjadi faktor pendorong layanan publik karena mereka bekerja mengikuti aturan dan kebijakan formal yang berlaku.

The perpose of this research is the effect of good governance on public unit performance, with the organizations culture and perceived environmental uncertainty as a moderating variable. The organizations culture and perceived environmental uncertainty factors were important, because who are personnal and load job description defferent will be he receipt tax home pay were the same. This research were used explanatory research, because we are perpose to explanation relationship and effect of the variable construck. Collection of data were used quesionair and spacial design for this research. the unit analysis are 30 Kantor Kecamatan in Bandung Governmantal. Each of unit analysis we are expected as 5 respondent, so we have 150 respondent. Based on the research indicate that the effect of the organizations culture and perceived environmental uncertainty variable were not as moderating variable on the relationship between good governance and public unit performance. the third tested indicated the organizations culture and perceived environmental uncertainty variable is not effect on the public unit performance. And then the organizations culture and perceived environmental uncertaintyvariable were didn’t effect on the public services and didn’t factors as a motivator for personnel to encurege public services at goverrmental sectors.

Download: .Full Papers