Abstrak
Studi Lapangan Bagi Penelitian Sejarah
Kualitas hasil penulisan sejarah, salah satunya, sangat bergantung pada kemampuan heuristik peneliti. Pencarian sumber bisa dilakukan di mana pun, di perpustakaan, di kantor-kantor arsip, atau di lapangan. Penelitian lapangan biasanya dilakukan bila sumber berkait dengan data-data arkelogis atau wawancara sejarah lisan.
Download: pdf.