Abstrak RSS

DETEKSI STREPTOCOCCUS BOVIS YANG BERASAL DARI KARIES GIGI ANAK DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS POHON PHILOGENETIK

DETEKSI STREPTOCOCCUS BOVIS YANG BERASAL DARI KARIES GIGI ANAK DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS POHON PHILOGENETIK
Yetty Herdiyati Nonong, Mieke H. Satari
Prosiding Temu Ilmiah Bandung 9 Juni 2012 , Unpad
Indonesia
Prosiding Temu Ilmiah Bandung 9 Juni 2012 , Unpad
, ,

Deteksi streptococcus bovis dengan menggunakan analisis pohon philogenetik sangat penting untuk mengetahui kekerabatan dari bakteri yang kita temukan khususnya golongan streptococcus rongga mulut yang ditemukan pada karies gigi anak. Tujuan penelitian adalah untuk mendapatkan pohon philogenetik dari streptococcus bovis. Subjek dan metode. Subjek diambil dari 10 karies gigi yang berasal dari 10 orang anak di PAUD Bale Endah Kabupaten Bandung, dengan PCR 16 srRNA kemudian dilakukan sekuensing.Hasit didapat streptococcus bovis dengan panjang frag menantara 500 pb dan 600 pb, jarak rata-rata philogenetik gen streptococcus bovis 0,043 dan0,527 menunjukkan kedekatan, kekerabatan dan adanya evolusi genetik.