Abstrak RSS

Dasar Dasar Penulisan Artikel Ilmiah

Dasar Dasar Penulisan Artikel Ilmiah
Sri Endah Rahayuningsih
Unpad
Indonesia
Unpad
, ,

<p>Tujuan dari penulisan artikel adalah 1) REGISTRASI tujuannya adalah mendaftarkan suatu penemuan dan kepemilikan hak atas temuan dan mendokumentasikan temuan tersebut 2)DISSEMINASI, memberitahukan sejawat apa yang sudah dilakukan untuk mendapatkan pengakuan dan audiens atau pembaca 3)ARSIP: Membuat rekaman permanen atas hasil penelitiannya 4) SERTIFIKASI untuk mendapatkan pengakuan atas penelitian (dan orangnya) melalui penerbitan pada jurnal bereputasi dan bermutu, untuk membangun reputasi dan mendapatkan hadiah kualitas. Sedangkan tujuan penerbitan artikel ilmiah adalah menyebarluaskan hasil penelitian, menambah khazanah ilmu pengetahuan, mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi, meningkatkan prestasi penulis (honour, stature, recognition, promotion), meningkatkan reputasi lembaga (standing, ranking, renown), kepuasan diri, memperbaiki daya saing suatu bangsa. Sehingga tesis atau tugas Akhir tidak sama dengan makalah Ilmiah. penulisan makalah ilmiah bukan pekerjaan mudah, terdapat aturan yang harus diikuti sehingga penting untuk memperhatikan petunjuk bagi penulis.</p>