Abstrak 
PENGANTAR PEKERJAAN SOSIAL
PENGANTAR PEKERJAAN SOSIAL
Budhi Wibhawa, Santoso T. Raharjo, Meilany Budiarti S.
Unpad Press
Indonesia
Budhi Wibhawa, Santoso T. Raharjo, Meilany Budiarti S., Unpad Press
Budhi Wibhawa, Santoso T. Raharjo, Meilany Budiarti S.
Unpad Press
Indonesia
Budhi Wibhawa, Santoso T. Raharjo, Meilany Budiarti S., Unpad Press
Masyarakat adalah konsep abstrak, wujud nyatanya adalah manusia dan perilakunya. Manusialah yang ’menciptakan’ masyarakat dengan nalurinya sebagai makhluk sosial; maka manusia pulalah yang membuat perubahan-perubahan terhadap masyarakat melalui hasratnya untuk mendapatkan kehidupan yang lebih baik, setidaknya menurut keinginan manusia itu sendiri. Dalam beberapa peristiwa di dalam sejarah dunia dan sejarah manusia tercatat orang-orang besar yang karena kelebihan kapasitasnya mengakibatkan terjadinya perubahan sosial.
Download: FULL TEKS