Abstrak RSS

Kemitraan Usaha Dalam Peningkatan Daya Saing Dan Dampak Kebijakan Mangga Di Kabupaten Cirebon, Jawa Barat ( Business Partnership For Enhancing Competitiveness And Policy Effect Of Manggo In Cirebon Regency, Central Java )

Kemitraan Usaha Dalam Peningkatan Daya Saing Dan Dampak Kebijakan Mangga Di Kabupaten Cirebon, Jawa Barat ( Business Partnership For Enhancing Competitiveness And Policy Effect Of Manggo In Cirebon Regency, Central Java )
Nur Syamsiyah, Lies Sulistyowati
Universitas Padjadjaran, Prosiding Seminar Nasional “Pembangunan Inklusif di Sektor Pertanian” Jatinangor, 24 November 2014
Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris
Universitas Padjadjaran, Prosiding Seminar Nasional “Pembangunan Inklusif di Sektor Pertanian” Jatinangor, 24 November 2014
, , , , ,

Tujuan Penulisan ini adalah mengkaji kemitraan usaha yang dilakukan petani mangga dalam meningkatkan daya saing dan dampak kebijakan mangga di Kabupaten Cirebon sebagai salah satu sentra produksi mangga di Jawa Barat. Secara empiris ada dua pola kelembagaan kemitraan pada komoditas mangga di Kabupaten Cirebon yaitu pola dagang umum dan pola kemitraan usaha (contract farming) dengan berbagai variasinya. Keunggulan pola kemitraan usaha adalah kepastian pasar dan kepastian harga, peminjaman modal, berbagi informasi, lebih effisien dalam aktivitas pengumpulan hasil dan transportasi, harga yang relatif lebih stabil, mendorong petani untuk menghasilkan mangga yang berkualitas, terjaminnya pasokan mangga untuk perusahaan mitra. Metode analisis yang dilakukan menggunakan analisis dampak kebijakan Policy Analysys Matrix untuk menghitung keunggulan komparatif dan keunggulan komparatif dari proses usahatani mangga yang dilakukan dengan proses kemitraan. Berdasarkan perhitungan analisis diperpleh nilai koefisien DRC san PCR < 1 menunjukan bahwa usahatani mangga yang diusahakan dengan pola kemitraan memiliki daya saing dan masih layak untuk diusahakan. The main objective of studies to analyse business partnership for enchancing competitiveness ang policy effect of manggo in Cirebon Regency. Empirically there are two types of partnership general trade and contract farming with several variation. The advantages of business partnership are market and price assurance, capital availability, share information, more efficiency in collecting and transportation activity,price is relatively stable, support to manggo high quality product, quarantee supply continuing for the nucleus firm. Policy Analysys Matrix method research for comparative advantage and competitiveness anvantage analysys. Based on the Coefficient value of DRC and of PCR<1 such as business partnership competitiveness and development partnershif of manggo availability for business.

Download: .Full Papers