Abstrak RSS

Kendala Dan Peluang Dalam Produksi Pertanian Organik Di Indonesia

Kendala Dan Peluang Dalam Produksi Pertanian Organik Di Indonesia
Tino Mutiarawati
Unpad
Indonesia
Unpad
, ,

Komitmen Pemerintah: Tahun 1992 Indonesia secara resmi telah menentukan sikap untuk ikut dalam program pelestarian lingkungan dengan ikut menandatangani Agenda 21 dalam KTT Bumi di Rio de Janeiro. Agenda tersebut mengharuskan setiap negara menyesuaikan kebijakan pembangunan pertaniannya pada prinsip Pertanian Berkelanjutan (Sustainable Agriculture) dan memasyarakatkan konsep pertanian berkelanjutan tersebut.

Download: pdf