Abstrak
Penerapan Fungsi Humas Di Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya
Penerapan Fungsi Humas Di Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya
Susie Perbawasari,Dra.,M.Si, Iim Nuryati,Dra, dan Yanti Setianti, S.Sos.,M.Si
Unpad
Indonesia
Unpad
fungsi humas, Kabupaten Tasikmalaya
Susie Perbawasari,Dra.,M.Si, Iim Nuryati,Dra, dan Yanti Setianti, S.Sos.,M.Si
Unpad
Indonesia
Unpad
fungsi humas, Kabupaten Tasikmalaya
Penelitian ini berjudul “ Penerapan Fungsi Humas Di Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya “.
Tujuan penelitian untuk mengetahui Penerapan Fungsi Humas Di Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya.
Metode Penelitian yang digunakan ialah survei deskriptif dengan instrumen peneliti sendiri.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan fungsi humas dilaksanakan dengan cukup baik.Humas Pemda Kabupaten Tasikmalaya mengadakan kerjasama dengan berbagai media massa dan ada hambatan yang dihadapi.
Saran dan rekomendasi yang diambil dari hasil penelitian ini harus dipertimbangkan oleh Pemda Kabupaten Tasikmalaya yaitu menambah Sumber Daya Manusia dan fasilitas.
Download: pdf