Abstrak RSS

Hepatitis Non A Non B Non C

Hepatitis Non A Non B Non C
Ali Djumhana
Unpad
Indonesia
Unpad
, , ,

Terdapat dua cara transmisi hepatitis virus yaitu melalui rute enteral dan parenteral.Rute penularan dari virus Hepatitis A dan E adalah enteral (fekal-oral) kedua virus tersebut hampir tidak pernah menimbulkan hepatitis kronis, sedangkan hepatitis B,C dan D penularannya parenteral dan sering menjadi kronis.

Dari beberapa penelitian ditemukan bahwa baik pada hepatitis virus akut maupun hepatitis virus kronis tidak didapatkan adanya bukti infeksi dari virus hepatitis A-E. Sekitar 3 % dari penderita hepatitis virus akut di USA tidak ditemukan adanya bukti-bukti infeksi oleh virus hepatitis A-E.1 Pada 10 – 15 % dari kasus hepatitis virus non A non B pasca transfusi tidak didapatkan bukti adanya infek si oleh virus hepatitis C.

Download: pdf