Abstrak RSS

Behavioural Finance dalam Proses Pengambilan Keputusan

Behavioural Finance dalam Proses Pengambilan Keputusan
Arie Widyastuti, MIB
Unpad
Indonesia
Unpad

Benarkah investor selalu berprilaku secara rasional? Penelitian – penelitian yang dilakukan selama beberapa decade terakhir menunjukan bahwa investor seringkali bertindak secara tidak rasional dan seringkali ditemukan fenomena dalam pasar modal/ pasar keuangan yang bertentangan dengan teori keuangan standard dan teori ekonomi konvensional. Keuangan prilaku mulai menggantikan konsep keuangan standard dan menggantikan konsep rational investor menjadi normal investor yang memiliki penyimpangan bias secara social, kognitif, dan emosi.

Download: pdf