Abstrak RSS

Pengobatan diabetes tipe 2 yang agresif Lebih dini lebih baik

Pengobatan diabetes tipe 2 yang agresif Lebih dini lebih baik
Augusta L.Arifin
Unpad
Indonesia
Unpad
, ,

Epidemi diabetes tipe 2 pada ahir abad ke 20 dan awal abad ke 21, dan pengetahuan tentang pentingnya pengendalian kadar glukosa darah untuk dapat menurunkan morbiditas dan mortalitas pada pasien diabetes, membuat pengobatan hiperglikemia yang efektif menjadi preoritas dalam pengelolaannya.

Diagnosis sedini mungkin dan pengobatan untuk mencapai kadar glukosa dan A1C yang menjadi target diharapkan dapat memperbaiki prognosis. Pada makalah ini akan dibahas mengenai pengobatan diabetes tipe 2 yang dini dan agresif yang bertujuan untuk perbaikan prognosis.

Download: pdf