Abstrak RSS

Terapi Insomnia Primer dengan Akupunktur

Terapi Insomnia Primer dengan Akupunktur
Shelly, dr., MSi
Unpad
Indonesia
Unpad
, ,

Sejak 2 bulan yang lalu, os merasa sulit tidur. Os mulai masuk ke tempat tidur sejak pukul 22 tetapi baru bisa tertidur pada pukul 1 pagi. Os kemudian terbangun sekitar jam 5 pagi dan tidak dapat tidur kembali. Os merasa tidurnya tidak pulas. Hal tersebut terjadi setiap hari. Oleh karena sulit tidur, os sering mengantuk dan merasa pekerjaannya terganggu. Os mulai merasa sulit tidur sejak memiliki masalah dengan rekan sekerjanya. Saat ini os mulai merasa bisa menghadapi permasalahan dengan rekan sekerjanya. Os belum pernah ke dokter untuk keluhan ini sebelumnya. Os tidak mau mengkonsumsi obat-obatan untuk mengatasi gangguan tidurnya karena takut menjadi tergantung pada obat-obatan.

Download: doc