Abstrak RSS

Pengaruh Pemberian Terapi Gonadotropin-releasing Hormone Agonis (Gnrha) Terhadap Kepadatan Mineral Tulang Pada Wanita Dengan Endometriosis

Pengaruh Pemberian Terapi Gonadotropin-releasing Hormone Agonis (Gnrha) Terhadap Kepadatan Mineral Tulang Pada Wanita Dengan Endometriosis
Wiryawan Permadi
Unpad
Indonesia
Unpad
,

Endometriosis merupakan salah satu penyakit jinak ginekologi yang dewasa ini paling banyak mendapat perhatian para ahli. Di negara maju maupun berkembang, telah banyak penelitian yang dilakukan terhadap endometriosis, namun hingga kini penyebab dan patogenesisnya belum diketahui juga secara pasti.1 Arti endometriosis sendiri secara klinis adalah jaringan endometrium yang terdapat di luar kavum uteri seperti miometrium, vesika urinaria, usus, peritoneum, paru, umbilikus bahkan dijumpai di mata dan otak.

Download: doc