Abstrak 
Bedah Preprostetik
Bedah preprostetik dilakukan untuk menyiapkan baik jaringan lunak maupun jaringan keras sebelum dilakukan pembuatan gigi tiruan untuk menunjang stabilisasi, retensi, kenyamanan dan estetika. Beberapa jenis tindakan yang dapat dilakukan dalam bedah preprostetik seperti bedah jaringan lunak, vestibuloplasty, frenektomi, alveoplasty, alveolar augmentasi, oral tori dapat dipertimbangkan dilakukan untuk hasil yang optimal pada pembuatan gigi tiruan yang ideal.
Download: pdf