Abstrak RSS

Menanggulangi Kebiasaan Buruk Bernafas Melalui Mulut Dengan “Oral Screen”

Menanggulangi Kebiasaan Buruk Bernafas Melalui Mulut Dengan “Oral Screen”
Yuliawati Zenab, drg.,Sp.Ort
Unpad
Indonesia
Unpad
,

Bernafas melalui mulut merupakan salah satu dari kebiasaan buruk yang menyimpang dari keadaan normal dan mempunyai profil muka yang khas disebut “adenoid facies”. Etiologi kebiasaan bernafas melalui mulut disebabkan oleh faktor predisposisi, infeksi kronis, iklim dan alergi. Akibat dari bernafas melalui mulut menyebabkan gigitan terbuka, maloklusi kelas II Divisi 1 dan gingivitis. Penanggulangannya dapat dilakukan secara medis dan menggunakan alat yaitu “oral screen”. “Oral screen” merupakan alat ortopedik yaitu suatu alat myofunctional dimana alat tersebut bekerja berdasarkan fungsi otot.

Download: pdf.