Abstrak
Aplikasi Metoda Numerik Runge-kutta Dalam Pengembangan Software Penentuan Vaksinasi Optimal Penyakit Menular
Aplikasi Metoda Numerik Runge-kutta Dalam Pengembangan Software Penentuan Vaksinasi Optimal Penyakit Menular
N. Anggriani, A.K. Supriatna, Widudung
Unpad
Indonesia
Unpad
Metoda Numerik Runge-kutta, Penyakit Menular, Vaksinasi
N. Anggriani, A.K. Supriatna, Widudung
Unpad
Indonesia
Unpad
Metoda Numerik Runge-kutta, Penyakit Menular, Vaksinasi
Salah satu pencegahan penyakit menular adalah dengan pelaksanaan vaksinasi. Idealnya pelaksanaan vaksinasi harus menjamin tidak ada lagi penyebaran penyakit tersebut. Hal ini dapat dilakukan apabila tingkat vaksinasi cukup besar, artinya apabila sumber dana untuk pelaksanaan vaksinasi tersedia dengan jumlah yang cukup besar. Namun, realitanya, biasanya sumber dana terbatas. Dalam makalah ini di bahas bagaimana menentukan tingkat vaksinasi optimal yang dapat meminimumkan biaya. Sebuah software untuk keperluan itu juga dikembangkan. Perhitungan dinamika populasi yang dilakukan dalam software tersebut menggunakan metoda Runge-Kutta.
Download: pdf